

Inilah cerita mereka yang telah mengikuti program Busur Emas

Saya mengikuti program Busur Emas Mastermind karena ingin dapat memiiiki kembali suatu goal yang saya kejar dalam hidup saya di masa ini dan belajar hal-hal baru dalam prosesnya. Dalam program ini, saya mendapatkan apa yang saya cari.
Saya belajar memiiiki goal yang selaras dengan maksud Tuhan bagi saya, dan cara mencapai goal tersebut. Menurut saya, Busur Emas Mastermind merupakan program yang holistic yang dapat mengakomodir goal apa pun.
Meliantha
Bisnis Asuransi Allianz
Saat pertama melihat flyernya, saya belum terlalu paham tentang apa itu CMK Group Coaching. Namun setelah dijelaskan, saya tertarik untuk mencobanya dan ternyata saya mendapat banyak manfaat dari program ini. Melalui CMK Group Coaching saya belajar merumuskan goal dan lebih mengenali hal-hal yang menjadi hambatan dalam merealisasikan goal tersebut, seperti rasa takut yang sebelumnya tidak disadari & pikiran-pikiran yang selama ini terdistorsi. Bagi Anda yang seringkali merasa sulit merealisasikan goal Anda,
ikutilah CMK Group Coaching untuk dibantu mewujudkan goal tersebut!
Yenny Setiawan
Konselor Gereja
