Acerca de
Bercerita dapat menjadi cara yang efektif untuk menstimulasi pembelajaran sosial emosional anak. Berbagai studi telah menemukan bahwa cerita dapat digunakan untuk menolong anak meresponi situasi sulit dengan lebih baik, karena cerita menolong anak melihat situasi yang ada dari sudut pandang yang lebih menolong, serta memberikan contoh perilaku yang berbeda. Dengan melalukan therapeutic storytelling dengan anak, Anda tidak hanya memberikan informasi kepada anak, melainkan juga menstimulasi pikiran dan emosi anak, sehingga dapat memfasilitasi terjadinya perubahan pola perilaku.
Therapeutic Storytelling Training
Lead Fasilitator
Ellen Patricia, MA(Counseling), PCC
Chairwoman of Busur Emas Foundation
International award winning coach & counselor
Certified YOD Coach, USA
Saya mengikuti acara ini karena ingin tahu lebih banyak bagaimana menolong anak yang mengalami ketakutan, melalui storytelling. Melalui acara ini saya mengetahui hal-hal yang dapat langsung dipraktekkan, yaitu 3 pilar therapeutic storytelling: perasaan aman, koneksi, dan aksi.
Jumita Prapmawati
– Manager Program
Saya ikut acara ini untuk memahami lebih dalam tentang therapeutic storytelling. Saya juga ingin belajar cara mengaplikasikannya dengan anak didik di sekolah agar dapat membantu mereka mengelola emosi-emosi negatifnya, seperti rasa takut ataupun frustasi. Melalui pelatihan ini saya mulai mengerti kunci dari aplikasinya, yaitu 3 pilar therapeutic storytelling. Ditambah dengan bekal buku cerita terapeutik yang diberikan (buku Fera Takut Gelap), saya jadi lebih terperlengkapi untuk menolong anak didik.
Salis Anisah S.Sy
Pendidik
I love storytelling and I have learned so much in this interesting program. The techniques shared are very helpful, particularly about choosing the right moment & starting with a hook to draw interest in the children, in order to build connection and engagement. The speaker explains consisely. She is also well-versed on the topic that was discussed.
Doris Charity Aclan-Colinares
Teacher in the Phililipines
Apa kata peserta
Therapeutic Storytelling Training?
Kebijakan BEST
Kami memberlakukan kebijakan “No Refund”,
karena kami ingin berjalan bersama dengan orang-orang yang all-out dalam komitmennya untuk berkembang.
Bila ada pertanyaan, silakan email ke busuremas@ymail.com